Sambut Hari Bhayangkara ke-74, Polres Dumai Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Melalui Bhabinkamtibmas


DUMAI — Dalam rangka menyambut hari Bhayangkara ke-74 tahun 2020, Polres Dumai beserta Polsek jajaran menggelar sejumlah kegiatan sosial. Setelah sebelumnya dilaksanakan bhakti sosial pemeriksaan Rapid Test Covid-19, bhakti sosial donor darah, bhakti sosial pembagian ratusan masker sebagai upaya memutus rantai penyebaran Covid-19 dan bhakti sosial anjangsana ke panti jompo serta panti asuhan, kini Polres Dumai kembali melaksanakan bhakti sosial berupa pemberian bantuan sembako kepada masyarakat, Kamis (18/06/2020).

Paket sembako diserahkan secara simbolis oleh Kapolres Dumai AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H kepada para Kapolsek jajaran untuk selanjutnya diserahkan kepada masyarakat yang membutuhkan melalui Bhabinkamtibmas.

Dijelaskan Kapolres AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H mengatakan bahwa pembagian paket sembako kepada masyarakat yang membutuhkan merupakan salah satu rangkaian kegiatan dalam menyambut hari Bhayangkara ke - 74 yang dilaksanakan oleh Polres Dumai dengan sasaran masyarakat kurang mampu khususnya yang terdampak Covid-19.

"Pemberian bantuan sembako diserahkan kepada 168 KK yang tersebar di 7 Kecamatan Se-Kota Dumai," jelas Kapolres AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H. 

Salah seorang penerima bantuan Kelurahan Sukajadi mengucapkan terimakasih kepada Polres Dumai yang telah sudi memperhatikan masyarakat Kota Dumai.

"Pada situasi saat ini kami sangat membutuhkan banyak uluran, dan kami sangat bersyukur Polri khususnya Polres Dumai telah peduli terhadap sejumlah masyarakat yang membutuhkan. Semoga Polri semakin maju, sukses dan solid menjadi pelindung dan pengayom masyarakat Kota Dumai," tutupnya.

Pantauan dilapangan saat penyerahan paket sembako, Polres Dumai tetap mengikuti protokol kesehatan dimasa Pandemi Covid-19 dengan langsung menyerahkan kerumah masyarakat masing-masing.


(*)

Editor : Ingatan
Nama

Advetorial,34,Advevetorial,33,Batam,5,Bengkalis,427,Berita,2306,BeritaRiau,4,Biografi,18,Bisnis,92,Dumai,764,Dunia,81,Editorial,17,Hukum,1220,Inhil,103,Inhu,41,Kampar,139,Kepri,15,Kuansing,72,Kuliner,8,Lifestyle,93,Meranti,69,Nasional,1661,Nasionall,1,Olahraga,218,Opini,45,Pekanbaru,695,Pelalawan,237,Pendidikan,60,Peristiwa,269,Politik,173,Rau,1,Redaksi,5,Riau,2682,Riau Rohil,1,Rohil,787,Rohul,67,ROKAN HILIR,1,Siak,113,Sumatera,172,Sumatera Barat,4,Teknologi,70,Traveling,55,Video,71,
ltr
item
Analisariau: Sambut Hari Bhayangkara ke-74, Polres Dumai Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Melalui Bhabinkamtibmas
Sambut Hari Bhayangkara ke-74, Polres Dumai Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Melalui Bhabinkamtibmas
https://1.bp.blogspot.com/-un18iSssAfM/Xut7HKqbXDI/AAAAAAAACrM/qTHJzrsspnIRYp3lK4S0c0L0ECqg9Uw2gCLcBGAsYHQ/s320/pt2020_06_18_21_30_44.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-un18iSssAfM/Xut7HKqbXDI/AAAAAAAACrM/qTHJzrsspnIRYp3lK4S0c0L0ECqg9Uw2gCLcBGAsYHQ/s72-c/pt2020_06_18_21_30_44.jpg
Analisariau
http://www.analisariau.com/2020/06/sambut-hari-bhayangkara-ke-74-polres.html
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/2020/06/sambut-hari-bhayangkara-ke-74-polres.html
true
8225591636268580222
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy