Analis MotoGP: Rossi Itu Anti-Mainstream dan Cerdas

Valentino Rossi memacu sepedamotor Yamaha dalam Grandprix Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo

JAKARTA, AnalisaRiau.com -- Analis senior MotoGP, Carlo Pernat mengatakan Valentino Rossi berkemungkinan besar menjadi juara dunia tahun ini. Rossi sudah membuktikan bahwa dia adalah seorang pilot sukses di MotoGP yang membuat orang-orang tertipu akan usianya.

"Vale itu anti-mainstream. Dia memang tak secepat dua rivalnya, Marc Marquez dan Maverick Vinales, mungkin itu karena faktor usia. Tapi, dia sangat brilian dan cerdas. Vale sekarang berpeluang menang karena dia tak selalu puas menjadi juara kedua atau ketiga," ujar Pernat, dilansir dari Speedweek, Jumat (27/4).

Pria asal Italia ini juga menilai Rossi akan semakin bersinar di Eropa. Satu hal yang perlu diingat adalah Rossi lebih kompetitif dibandingkan Vinales pada balapan basah, sementara Marquez sudah terlalu sering jatuh, terutama saat sesi latihan trek basah.

Pernat juga mengatakan dua pembalap yang menjadi rival satu sama lain saat ini adalah Vinales dan Marquez. Duel tajam antara keduanya dinilai bisa menguntungkan Rossi. "Ketika dua pihak bertengkar, pihak ketiga bisa keluar sebagai pemenang," ujarnya.*** (republika)
Nama

Advetorial,35,Advevetorial,43,Batam,5,Bengkalis,427,Berita,2430,BeritaRiau,4,Biografi,18,Bisnis,92,Dumai,811,Dunia,81,Editorial,17,Hukum,1225,Inhil,103,Inhu,42,Kampar,139,Kepri,15,Kuansing,72,Kuliner,8,Lifestyle,93,Meranti,69,Nasional,1672,Nasionall,1,Olahraga,230,Opini,60,Pekanbaru,715,Pelalawan,237,Pendidikan,63,Peristiwa,269,Politik,181,Rau,1,Redaksi,5,Riau,2801,Riau Pekanbaru,1,Riau Rohil,1,Rohil,838,Rohul,67,ROKAN HILIR,1,Siak,113,Sumatera,173,Sumatera Barat,4,Teknologi,70,Traveling,55,Video,71,
ltr
item
Analisariau: Analis MotoGP: Rossi Itu Anti-Mainstream dan Cerdas
Analis MotoGP: Rossi Itu Anti-Mainstream dan Cerdas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6Remg1ty4H8vhf5YnwPW-T6b6oRnLHpFJ8ov1ahKEm9LtKDpqdZj0-v1xknPfs-en7Pg7Fc31rR5axFkvkQdEA7Mc4ccpLpkUBbO5J0IDZBr1BCCoH-rONpb1yScVk4AyEr5NwmmX06_I/s320/IMG_20170428_094639.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6Remg1ty4H8vhf5YnwPW-T6b6oRnLHpFJ8ov1ahKEm9LtKDpqdZj0-v1xknPfs-en7Pg7Fc31rR5axFkvkQdEA7Mc4ccpLpkUBbO5J0IDZBr1BCCoH-rONpb1yScVk4AyEr5NwmmX06_I/s72-c/IMG_20170428_094639.jpg
Analisariau
http://www.analisariau.com/2017/04/analis-motogp-rossi-itu-anti-mainstream.html
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/2017/04/analis-motogp-rossi-itu-anti-mainstream.html
true
8225591636268580222
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy