Warga Desa Giti, Kabupaten Rohul Meninggal Dunia Disambaran Petir


AnalisaRiau.com, KABUN - Sekitar pukul 16.30 wib seorang warga Desa Giti Kec. Kabun Kab. Rohul ditemukan tewas akibat terkena sambaran petir, sabtu (01/4/17). Laporan tersebut diterima Polsek Kabun yang dilaporkan Kepala desa Giti Sdr. H. Wagiran melapkan bahwa 1 (satu) orang warga desa Giti meninggal dunia akibat kena sambaran petir.

Korban diketahui bernama Nofrizal (34) seorang laki-laki yang bekerja buruh bangunan. Tim Tbnews Polda riau yang mengetahui kejadian tersebut mengkonfirmasi kepada Paur Humas Polres Rohul Ipda Heri Sitorus membenarkan kejadian tersebut.

Lebih lanjut Heri menjelaskan, "kejadian tersebut terjadi pada hari sabtu, 01 April 2017 sekira pukul 16.20 wib korban selesai bekerja bangunan dirumah milik G. Regar dan saat itu korban akan pulang kerumah, saat dalam perjalanan datang hujan saat itu korban istirahat dirumah kosong milik Sdr. Sulaiman tepatnya di teras rumah milik sulaiman beserta 3 orang rekannya An. M. Yusuf, Jhohan Regar, Dimal Regar." Terang Heri.

"Pada saat korban dan teman-temannya berteduh tiba-tiba datang petir dan langsung menyambar korban dan pada saat petir menyambar korban saat itu korban langsung tidak sadarkan diri kemudian pada saat korban tidak sadarkan diri saat itu teman-teman korban langsung meminta tolong kepada istri dan mertua korban yang mana jarak antara korban kena sambar petir dan rumah korban tidak terlalu jauh dan pada saat mertua dan istri korban datang saat itu korban langsung dibawa klinik panji husada ternyata korban tidak benyawa lagi." Tembah Heri.

Atas kejadian musibah tersebut pihak keluarga korban dapat menerima dengan ikhlas dan tidak mempermasalahkan.

Selanjutnya terhadap jenazah korban telah diserahkan kepada pihak keluarga oleh Bpk Kades Giti sdr H Wagiran dengan didampingi Piket Spk Polsek Kabun.*** (tribratanews)
Nama

Advetorial,34,Advevetorial,33,Batam,5,Bengkalis,427,Berita,2305,BeritaRiau,4,Biografi,18,Bisnis,92,Dumai,764,Dunia,81,Editorial,17,Hukum,1219,Inhil,103,Inhu,41,Kampar,139,Kepri,15,Kuansing,72,Kuliner,8,Lifestyle,93,Meranti,69,Nasional,1660,Nasionall,1,Olahraga,218,Opini,45,Pekanbaru,695,Pelalawan,237,Pendidikan,60,Peristiwa,269,Politik,173,Rau,1,Redaksi,5,Riau,2682,Riau Rohil,1,Rohil,787,Rohul,67,ROKAN HILIR,1,Siak,113,Sumatera,172,Sumatera Barat,4,Teknologi,70,Traveling,55,Video,71,
ltr
item
Analisariau: Warga Desa Giti, Kabupaten Rohul Meninggal Dunia Disambaran Petir
Warga Desa Giti, Kabupaten Rohul Meninggal Dunia Disambaran Petir
https://3.bp.blogspot.com/-6EglVgnNML4/WOCEzFJmsoI/AAAAAAAADpI/1fWfWCT9ZHE4Z-4yNJ8RFhT02tGq-YUrACLcB/s320/IMG_20170402_114714.jpg
https://3.bp.blogspot.com/-6EglVgnNML4/WOCEzFJmsoI/AAAAAAAADpI/1fWfWCT9ZHE4Z-4yNJ8RFhT02tGq-YUrACLcB/s72-c/IMG_20170402_114714.jpg
Analisariau
http://www.analisariau.com/2017/04/warga-desa-giti-kabupaten-rohul.html
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/2017/04/warga-desa-giti-kabupaten-rohul.html
true
8225591636268580222
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy