Bersepeda Motor, Wako Dumai Tinjau Lokasi Wisata Pantai Puak

DRS.H.Zulkili AS.MSi Walikota Dumai

AnalisaRiau.com, DUMAI - Launching Calendar of event (CRO) Provinsi Riau dengan tema Riau menyapa dunia yang di laksanakan pada Kamis (16/4/2017) lalu sebagai launching wisata Riau ternyata ditanggapi serius Walikota Dumai untuk melibatkan Dumai sebagai lokasi wisata yang patut disinggahi oleh pengunjung Riau.

Sadar akan minimnya potensi wisata yang ada di Kota Dumai ini, Walikota Dumai H. Zulkifli AS langsung turun tangan meninjau objek wisata pantai puak, Kecamatan medanf Lampau, Sabtu (8/4).

Ditemani oleh tokoh masyarakat setempat, Walikota Dumai menelusuri pantai sepanjang 3 KM tersebut dengan membukakan sepeda motor yang dimulai dari pantai koneng hingga ujung pantai Teluk Makmur.

Walikota Dumai H. Zulkifli AS melalui Plt.Kabag Humas Setdako Dumai Riski Kurniawan mengatakan kalau pemerintah Dumai akan melihat dan menggali seluruh potensi wisata yang ada di Kota Dumai ini.

"Kita tidak ingin hanya sebagai penonton saja di Riau ini. Kita sadari kita masih kalah potensi wisata dengan daerah tetangga lainnya namun kita tetap akan berbuat dan menggali potensi wisata yang ada di Dumai. Diketahui Provinsi sudah melaunching sebagai lokasi wisata yang patut disinggahi beberapa waktu lalu di Jakarta," Rizki.

"Pariwisata adalah salah satu daya tarik sebuah daerah, bisa dikatakan sebagai 'anak gadis desa' indah dilihat dan dapat memukau mata sehingga orang akan tertarik untuk menghampirinya. Bila ingin mengunjungi sebuah daerah di Indonesia, sudah pasti objek wisata sangat diperhitungkan karena baik itu kunjungan kerja atau wisata mereka yang datang akan membelanjakan oleh-oleh khas daerah tersebut, tentu ini dapat menggerakkan ekonomi masyarakat khususnya bagi warga sekitar yang terlibat langsung dalam pengelolaan pariwisata."kata plt Kabag Humas.

Ditambahkannya pembangunan kebudayaan dan kepariwisataan adalah bagian dari proses pembangunan daerah dan pembangunan  karakter  masyarakat (character  building) menuju masyarakat yang mandiri, maju, adil, makmur dan beradab. 

Pembangunan kebudayaan dan kepariwisataan juga merupakan rangkaian upaya pembangunan yang berkesinambungan yang meliputi seluruh aspek kehidupan masyarakat, seperti aspek agama, ekonomi, pendidikan, sosial dan budaya.

"Terlebih lagi saat kondisi ekonomi yang sedang kurang baik saat ini akibat turunnya harga minyak Dunia, dan terbukti menggali potensi wisata membuat peningkatan ekonomi naik menjadi 100% hal ini yang dilakukan oleh provinsi Riau Tahun ini.Insya Allah akan di Ikuti oleh kota Dumai, tentunya dengan memaksimalkan potensi yang ada sehingga memiliki nilai jual dari aspek pariwisata menjadi lebih dikenal," pungkasnya.*** (rls/hms)
Nama

Advetorial,35,Advevetorial,43,Batam,5,Bengkalis,427,Berita,2429,BeritaRiau,4,Biografi,18,Bisnis,92,Dumai,811,Dunia,81,Editorial,17,Hukum,1224,Inhil,103,Inhu,42,Kampar,139,Kepri,15,Kuansing,72,Kuliner,8,Lifestyle,93,Meranti,69,Nasional,1671,Nasionall,1,Olahraga,230,Opini,60,Pekanbaru,715,Pelalawan,237,Pendidikan,63,Peristiwa,269,Politik,181,Rau,1,Redaksi,5,Riau,2801,Riau Pekanbaru,1,Riau Rohil,1,Rohil,838,Rohul,67,ROKAN HILIR,1,Siak,113,Sumatera,173,Sumatera Barat,4,Teknologi,70,Traveling,55,Video,71,
ltr
item
Analisariau: Bersepeda Motor, Wako Dumai Tinjau Lokasi Wisata Pantai Puak
Bersepeda Motor, Wako Dumai Tinjau Lokasi Wisata Pantai Puak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgVGKRVdBEQFi2QnJsrYnLDOeOsdStw8I43xZLGoZU7nRkWA_-AuzFOg87IKixFodorw_E6b0fijRYMf5HfEHq2_SnW5CzARqXCA7iitq4vKbHc3dIV3sp4tbwbbRSXmQHoGTQSmAZPmjU/s320/FB_IMG_1491721927482.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgVGKRVdBEQFi2QnJsrYnLDOeOsdStw8I43xZLGoZU7nRkWA_-AuzFOg87IKixFodorw_E6b0fijRYMf5HfEHq2_SnW5CzARqXCA7iitq4vKbHc3dIV3sp4tbwbbRSXmQHoGTQSmAZPmjU/s72-c/FB_IMG_1491721927482.jpg
Analisariau
http://www.analisariau.com/2017/04/bersepeda-motor-wako-dumai-tinjau.html
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/2017/04/bersepeda-motor-wako-dumai-tinjau.html
true
8225591636268580222
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy