Kebakaran Hutan Ditengah Pandemi Covid-19 di Riau


PEKANBARU — Acara seminar Online Diskusi BADKO HMI RIAU-KEPRI dilaksakan pada Kamis (07/05/2020) Dengan Agenda "Kebakaran Hutan Ditengah Pandemi Covid-19, Antisifasi, Penanganan, Mitigasi". Turut ikut serta dalam acara seminar online tersebut diantaranya;

  1. ESPK BRG RI: Myrna A Safitri.
  2. Staf khusus KLHK RI, BID.Analisis Dampak Lingkungan: Ir.Hanni Adiati.M.Si.
  3. Pakar Lingkungan Nasional: Dr.Elfiriadi.S.Pi.M.Si.
  4. Kepala BPBD Provinsi Riau: Edwar sanger.SH.M.Si.
  5. Pakar Hukum Pidana: Dr. Muhammad Nurul Huda, SH. MH
  6. Payuban Mahasiswa Riau: Guntur Yurfandi.
  7. Korpus BEM se-Riau: Amir Aripin Harahap.
  8. Pendiri&Direktur Eksekutif BAKARNAS LEPPAMI PB HMI 
  9. LEPPAMI 2015 & Kabid PTKP BADKO HMI RIAU-KEPRI
  10. Selaku Moderator-Ketua Umum Kohati Cabang Pekanbaru: Miatul  Jamillah.


Saat di komfirmasi tim dari awak media wasekum PAO BADKO HMI RIAU-KEPRI Muda Halomoan harahap melalui whatsAppnya ia mengungkapkan, bahwa motifasi di adakannya acara seminar online ini, disebabkan Karhutla masih banyak terjadi di Riau ditengah-tengah pandemi covid-19.

Tentunya, ini sangat berbahaya bagi masyarakat riau, mau sampai kapan riau ini terus menerus terjadi karhutla setiap tahunnya,? Besar harapan kita sebenarnya, dengan hadirnya dasboart lancang kuning nusantara di tahun 2020 ini karhutla tidak terjadi lagi, tapi ternyata itu tinggal harapan, berdasarkan data dari jikalahari sejak januari hingga april 2020, lahan dan hutan diriau yang terbakar berjumlah 996,58 ha, bukan jumlah yang sedikit dalam kurun waktu 4 bulan itu, Pungkasnya

Dalam acara diskusi online tersebut akan membahas diantaranya;
  1. Pencegahan karhutla yang efektif, agar riau bersih tanpa karhutla dan asap, 
  2. Penanganan karhutla, dan
  3. Penegakan hukum yang berkeadilan
"Dan jangan hanya berani terhadap masyarakat kecil, dan kami menilai selama ini diduga polda riau terkesan takut dan seakan lambat dan tidak tegas terhadap korporasi," pungkas tegas Halomoan harahap.

Halomoan menjelaskan, "Bahwa jumlah lahan yang terbakar sejak tahun 2019 hingga tahun 2020, dan berapa luas gambut yang sukses direstorasi oleh BRG RI, kemudian terkait dasboart lancang kuning nusantara yang kami nilai gagal mendukung kinerja satgas, dalam menangani dan mencapai riau O (nol) titik api ditahun 2020,"  Sebutnya.

"Pemerintah saat ini kami nilai setengah hati dalam menuntaskan persoalan karhutla, diduga karena banyak hutan diriau dikuasai dan digarap oleh oknum-oknum tertentu secara illegal, jika ini terus berkelanjutan setiap tahunnya, beberapa tahun yang akan datang kami takut dan cemas riau tanpa hutan, habis alam rusak, bencana tentu menanti kita," Sambungnya.

"Harapan kami agar pemerintah lebih serius bersama dengan instasi lembaga pemerintah lainnya dalam menangani karhutla, karena ini terjadi setiap tahunnya, dan agar Lahan illegal ditertibkan, serta hutan yang rusak dihijaukan kembali." Harapnya.


(Rls/srn. Lp berita-Tim media grup)

Editor: Ingatan
Nama

Advetorial,34,Advevetorial,33,Batam,5,Bengkalis,427,Berita,2306,BeritaRiau,4,Biografi,18,Bisnis,92,Dumai,764,Dunia,81,Editorial,17,Hukum,1220,Inhil,103,Inhu,41,Kampar,139,Kepri,15,Kuansing,72,Kuliner,8,Lifestyle,93,Meranti,69,Nasional,1661,Nasionall,1,Olahraga,218,Opini,45,Pekanbaru,695,Pelalawan,237,Pendidikan,60,Peristiwa,269,Politik,173,Rau,1,Redaksi,5,Riau,2682,Riau Rohil,1,Rohil,787,Rohul,67,ROKAN HILIR,1,Siak,113,Sumatera,172,Sumatera Barat,4,Teknologi,70,Traveling,55,Video,71,
ltr
item
Analisariau: Kebakaran Hutan Ditengah Pandemi Covid-19 di Riau
Kebakaran Hutan Ditengah Pandemi Covid-19 di Riau
https://1.bp.blogspot.com/-sr_R0UodUF8/XrLKLziwhzI/AAAAAAAACGY/FIaSNex_Ky4upEKe9UsOdjrBEmbxKtIdwCLcBGAsYHQ/s320/IMG-20200506-WA0002.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-sr_R0UodUF8/XrLKLziwhzI/AAAAAAAACGY/FIaSNex_Ky4upEKe9UsOdjrBEmbxKtIdwCLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20200506-WA0002.jpg
Analisariau
http://www.analisariau.com/2020/05/kebakaran-hutan-ditengah-pandemi-covid.html
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/
http://www.analisariau.com/2020/05/kebakaran-hutan-ditengah-pandemi-covid.html
true
8225591636268580222
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy